PERAWATAN CPU ATAU PROCESSOR
processor merupakan komponen terpenting dan bertindak sebagai otak sistem komputer.
Semakin cepa pocessor dalam mengolah data, semakin banyak panas yang dikeluarkan. Oleh sebab itu, pemanatuan terhadap panas ini mutlak diperhatikan.
Jika tidak, bisa berakibat fatal, yaitu processor akan rusak total.
Debu yang melekat juat merupakan masalah utama pada komponen ini, devu dapat mengganggu proses pelepasan panas dari processor. Berikut adalah hal-hal yang perlu diperhatikan seputar perawatan processor.
1) guanakn fan sert heatsink yang sesuai peruntukannya. Pilihlah fan berputar kencang dan mwmiliki putaran minimal 5400rpm
2) jika memungkinkan gunakan fan dan heatsink yang lebih besar.
3) pastikan jika anda tidak basah oleh keringat ketika menggunakan komponen ini.
Jika memungkinkan, gunakan sarung tangan khusus.
4) bersihkan debu dengan menggunakan kuas kecil atau vacum cleaner.
5) akan lebih baik jika heatsink dan fan dilepas agar prosess pembersihn berlangsung sempurna. Namun, lakukan dengan hati-hati.
6) bersihkan bilah-bilah fan bagian atas dan bawah dengan menggunkan cotton buds, yang telah dibasahi dengan cairan pembersh.
7) lumasi poros fan agar bisa brputar dengan lancar.
8) pasang kembali heatsink dan fan-nya dengan benar.
Jangn lupa untuk mengoleskan thermal paste anatara permukaan processor dan heatsink agar poses konduksi panas berjalan sempurna. Pastikan keduanya melekat erat.
9) pastikan konektor catu daya fan telah terhubung dengan baik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar